Brownies Coklat Kukus 2 Telur

Resep Brownies Coklat Kukus 2 Telur

Dapur ayu

Dapur ayu

5.0

(7 Rating)

Resep brownies kukus hanya 2 telur

Bahan Utama

2 telur

65 gr tepung terigu

75 gr gula pasir

20 gr margarine

40 gr coklat batang

1 sdt baking powder

1/2 sdt vanili bubuk

1 sdt emulsifier (sp)

10 gr coklat bubuk

Chocochips

butter cream

Keju cheddar

Alat & Perlengkapan

Spatula

Loyang

Parutan Keju

Spatula Kue

Advertisement

Cara Membuat

Lelehkan margarin dan coklat batang

Langkah 1

Lelehkan margarin dan coklat batang

Mixer telur dan gula pasir sampai putih, kental, dan berjejak

Langkah 2

Mixer telur dan gula pasir sampai putih, kental, dan berjejak

Masukkan bahan kering sambil diayak agar tidak ada yang bergerindil lalu mixer sampai tercampur

Langkah 3

Masukkan bahan kering sambil diayak agar tidak ada yang bergerindil lalu mixer sampai tercampur

Masukkan lelehan coklat dan margarin

Langkah 4

Masukkan lelehan coklat dan margarin

Aduk menggunakan spatula dengan teknik aduk balik, memastikan adonan sudah tercampur merata

Langkah 5

Aduk menggunakan spatula dengan teknik aduk balik, memastikan adonan sudah tercampur merata

Siapkan loyang lalu beri kertas baking dan olesi dengan margarin. Lalu tuangkan adonan dan hentakkan beberapa kali agar udara yang ada bisa keluar

Langkah 6

Siapkan loyang lalu beri kertas baking dan olesi dengan margarin. Lalu tuangkan adonan dan hentakkan beberapa kali agar udara yang ada bisa keluar

Kukus selama 20 menit atau sampai matang, bisa dicek dengan menggunakan tusuk sate. Jika sudah tidak ada adonan yang melekat artinya sudah matang

Langkah 7

Kukus selama 20 menit atau sampai matang, bisa dicek dengan menggunakan tusuk sate. Jika sudah tidak ada adonan yang melekat artinya sudah matang

Setelah matang jadinya seperti ini

Langkah 8

Setelah matang jadinya seperti ini

Siapkan topping sesuai selera, oleskan butter cream

Langkah 9

Siapkan topping sesuai selera, oleskan butter cream

Lalu beri parutan keju dan chocochips. Siap dihidangkan

Langkah 10

Lalu beri parutan keju dan chocochips. Siap dihidangkan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait