Brulee Spaghetti

Resep Brulee Spaghetti

shaviera dahlan

shaviera dahlan

5.0

(1 Rating)

Creamm saus kejunya yang berlimpah

Bahan Utama

4 siung bawang putih

6 buah sosis sapi

1 sdt garlic powder

1sdt oregano

1 sdt parsley

1 sdt lada

1 sdt gula pasir

1 bungkus spaghetti

1 bungkus bolognese

2 sdm margarin

Bahan Saus Brulee

160 gram keju parut

500ml susu cair putih

1 sdm tepung maizena

Alat & Perlengkapan

Oven

Parutan Keju

Cara Membuat

Tumis bawang putih dengan margarin sampai kecoklatan

Langkah 1

Tumis bawang putih dengan margarin sampai kecoklatan

Kemudian masukkan potongan sosis dan tuang saos bolognese

Langkah 2

Kemudian masukkan potongan sosis dan tuang saos bolognese

Tambahkan sedikit air dan masukkan oregano, parsley,garam dan gula pasir

Langkah 3

Tambahkan sedikit air dan masukkan oregano, parsley,garam dan gula pasir

Kemudian masukkan spaghetti aduk merata.

Langkah 4

Kemudian masukkan spaghetti aduk merata.

Masukkan susu cair, tepung maizenna dan parutan keju

Langkah 5

Masukkan susu cair, tepung maizenna dan parutan keju

Kemudian tuang saus brulle diatas spaghetti lalu panggang dioven dengan api atas selama kurang lebih 15 menit

Langkah 6

Kemudian tuang saus brulle diatas spaghetti lalu panggang dioven dengan api atas selama kurang lebih 15 menit

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait