Bubur Ayam

Resep Bubur Ayam

Lia_Ariani

Lia_Ariani

5.0

(1 Rating)

Enak banget...

Bahan Utama

250 gram nasi putih

200 ml air kaldu ayam

500 ml air

1 lembar daun salam

4 lembar daun jeruk

Sejempol jahe, memarkan

½-¾ sdt garam

¼-½ sdt lada bubuk

½ sdt kaldu rasa ayam

Sepotong dada ayam goreng, suwir-suwir

4-6 buah cakue, iris tipis

100 gram kacang goreng

Secukupnya kerupuk

Secukupnya sambal

Secukupnya kecap asin

Secukupnya kecap manis

Secukupnya daun bawang

Secukupnya bawang goreng

Alat & Perlengkapan

Blender

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan nasi putih, boleh sebagian diblender.

Langkah 1

Siapkan nasi putih, boleh sebagian diblender.

Masak nasi, air kaldu, air, jahe, daun jeruk dan daun salam. Sesekali diaduk-aduk.

Langkah 2

Masak nasi, air kaldu, air, jahe, daun jeruk dan daun salam. Sesekali diaduk-aduk.

Bumbui garam, kaldu bubuk dan lada bubuk, masak hingga meletup-letup.

Langkah 3

Bumbui garam, kaldu bubuk dan lada bubuk, masak hingga meletup-letup.

Suwir-suwir ayam goreng, iris halus cakue.

Langkah 4

Suwir-suwir ayam goreng, iris halus cakue.

Tata bubur di mangkuk, tuang kecap manis dan kecap asin. beri ayam suwir, cakue, kerupuk, daun bawang serta bawang goreng. Sajikan dengan sambal.

Langkah 5

Tata bubur di mangkuk, tuang kecap manis dan kecap asin. beri ayam suwir, cakue, kerupuk, daun bawang serta bawang goreng. Sajikan dengan sambal.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement