Bubur Candil #JagoMasakMinggu9Periode2

Resep Bubur Candil #JagoMasakMinggu9Periode2

Rahmahsb_kitchen

Rahmahsb_kitchen

5.0

(1 Rating)

Sibulat kecil manis dan legit.

Bahan Utama

250 gr tepung ketan

500 gr santan

2 tetes perisa pandan

150 gr gula merah

50 gr gula pasir

Sejumput garam

1 lembar daun pandan

Air secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Dalam wadah siapkan tepung ketan,  lalu beri perisa pandan.  Tambahkan air sedikit demi sedikit hingga adonan kalis, tidak lengket dan bisa dibentuk.

Langkah 1

Dalam wadah siapkan tepung ketan, lalu beri perisa pandan. Tambahkan air sedikit demi sedikit hingga adonan kalis, tidak lengket dan bisa dibentuk.

Bulatkan adonan sebesar kelereng,  lakukan hingga adonan habis.

Langkah 2

Bulatkan adonan sebesar kelereng, lakukan hingga adonan habis.

Dalam dandang tuangkan santan,  gula merah,  gula putih dan garam.  Masak hingga gula caur,  aduk agar santan tidak pecah.

Langkah 3

Dalam dandang tuangkan santan, gula merah, gula putih dan garam. Masak hingga gula caur, aduk agar santan tidak pecah.

Masukkan bulatan satu persatu,  agar tidak menggumpal.

Langkah 4

Masukkan bulatan satu persatu, agar tidak menggumpal.

Tambahkan daun pandan,  masak hingga candil mengapung. Cicipi rasa,  jika sudah pas,  siap diangkat dan disajikan.

Langkah 5

Tambahkan daun pandan, masak hingga candil mengapung. Cicipi rasa, jika sudah pas, siap diangkat dan disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement