Bubur Candil Labu Kuning

Resep Bubur Candil Labu Kuning

Anugrah Lestari

Anugrah Lestari

5.0

(1 Rating)

Bubur candil tepung tapioka mix labu kuning. Yummy

Bahan Utama

100 g labu kuning kukus

70 g tepung tapioka

Sejumput garam

Bahan bubur

500 ml air

100 g gula aren

1 sdm gula pasir

1/4 sdt garam

1 lembar daun pandan

2 sdm tepung tapioka

3 sdm air untuk melarutkan tepung tapioka

Bahan Kuah Santan

100 ml air

40 ml santan kental

1 lembar daun pandan

Sejumput garam

Alat & Perlengkapan

Kompor

Garpu

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan labu kuning dengan garpu.

Langkah 1

Haluskan labu kuning dengan garpu.

Tambahkan tepung tapioka. Aduk sampai rata.

Langkah 2

Tambahkan tepung tapioka. Aduk sampai rata.

Didihkan air. Masukkan gula aren, gula pasir, garam, dan duan pandan. Masak sampai gula larut.

Langkah 3

Didihkan air. Masukkan gula aren, gula pasir, garam, dan duan pandan. Masak sampai gula larut.

Kecilkan api kompor. Ambil sedikit adonan kemudian bulatkan. Masukkan candil labu kuning ke dalam panci. Masak sampai candil mengapung.

Langkah 4

Kecilkan api kompor. Ambil sedikit adonan kemudian bulatkan. Masukkan candil labu kuning ke dalam panci. Masak sampai candil mengapung.

Larutkan maizena dan air. Tuang ke dalam panci. Aduk terus sampai mengental dan meletup-letup. Matikan kompor dan sisihkan.

Langkah 5

Larutkan maizena dan air. Tuang ke dalam panci. Aduk terus sampai mengental dan meletup-letup. Matikan kompor dan sisihkan.

Masukkan semua bahan kuah santan ke dalam panci. Masak sampai mendidih. Kemudian matikan api kompor. Sajikan bubur candil dan kuah santan.

Langkah 6

Masukkan semua bahan kuah santan ke dalam panci. Masak sampai mendidih. Kemudian matikan api kompor. Sajikan bubur candil dan kuah santan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Diana Nurjanah

Diana Nurjanah

Bubur Candil Labu Kuning

Pembuatan Resep

Kompleks

Penilaian Resep

Enak Banget

Assalamualaikum, setor recooknya chef, enak, ijin share ya Chef ...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Bubur Candil Labu Kuning

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement