Bumbu dasar merah

Resep Bumbu dasar merah

Agie Rianda

Agie Rianda

4.0

(5 Rating)

Untuk berbagai masakan yang pedas seperti balado, asam padeh, karee merah dan lain-lain, bisa juga untuk nasi goreng.

Bahan Utama

150 gr bawang merah

60 gr bawang putih

300 gr cabai merah keriting

6 biji kemiri

1 sdm gula pasir

1 sdm garam

Alat & Perlengkapan

Kompor

Blender

Advertisement

Cara Membuat

Kupas dan cuci semua bahan.

Langkah 1

Kupas dan cuci semua bahan.

Potong-potong, lalu blender sampai halus.

Langkah 2

Potong-potong, lalu blender sampai halus.

Panaskan minyak, masukkan bahan yang telah di blender tadi, pastikan bumbu terendam semua.

Langkah 3

Panaskan minyak, masukkan bahan yang telah di blender tadi, pastikan bumbu terendam semua.

Masak hingga matang dan tidak bau langu dari cabai, matikan kompor dan biarkan dingin.

Langkah 4

Masak hingga matang dan tidak bau langu dari cabai, matikan kompor dan biarkan dingin.

Setelah dingin masukkan ke dalam toples kaca, siap digunakan, untuk penyimpanan masukkan ke dalam kulkas.

Langkah 5

Setelah dingin masukkan ke dalam toples kaca, siap digunakan, untuk penyimpanan masukkan ke dalam kulkas.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Rayna Kitchen

Rayna Kitchen

Bumbu dasar merah

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Makasih ya mbak resepnya. Ini aku bikin dari kemarin lusa dan u...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Bumbu dasar merah

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement