Bumbu Dasar Putih

Resep Bumbu Dasar Putih

Lina Dwi S

Lina Dwi S

5.0

(1 Rating)

Recook resep editorial yummy nih. Supaya lebih praktis masaknya.

Bahan Utama

15 siung bawang merah, iris

8 siung bawang putih, iris

3 butir kemiri

1 ruas jahe

1/4 sdt lada bubuk

1 lembar daun salam

1 batang serai, geprek

200 ml minyak goreng

Alat & Perlengkapan

Kompor

Cobek

Teflon

Advertisement

Cara Membuat

Letakkan bawang putih di cobek. 
Haluskan bawang putih dahulu, diiris dulu supaya mudah menguleknya.

Langkah 1

Letakkan bawang putih di cobek. Haluskan bawang putih dahulu, diiris dulu supaya mudah menguleknya.

Kemudian haluskan bawang merah. 
Lalu kemiri. 
Aduk rata.

Langkah 2

Kemudian haluskan bawang merah. Lalu kemiri. Aduk rata.

Masukkan ke teflon, beri serai, daun salam, minyak, lada bubuk.

Langkah 3

Masukkan ke teflon, beri serai, daun salam, minyak, lada bubuk.

Hidupkan kompor. 
Tumis hingga berubah warna dan berminyak.

Langkah 4

Hidupkan kompor. Tumis hingga berubah warna dan berminyak.

Setelah dingin masukkan ke wadah, tutup. 
Simpan di kulkas.

Langkah 5

Setelah dingin masukkan ke wadah, tutup. Simpan di kulkas.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement