Bumbu Kacang Kedelai

Resep Bumbu Kacang Kedelai

Vhita Hani

Vhita Hani

5.0

(1 Rating)

Nggak nyangka, sumpah bumbu kacang kedelai ala chef Yummy ini ternyata enak juga. Mirip sama kacang tanah. Tapi karena ini dipanggang jadi lebih sehatLihat Selengkapnya

Bahan Utama

250 gr kacang kedelai

1 sdm air asam jawa

600 ml air

2 sdt garam

1 sdt kaldu jamur

2 sdm kecap manis

100 gr gula merah

2 lembar daun jeruk

Bumbu Yang Disangrai

6 siung bawang putih

5 siung bawang merah

2 buah cabai merah besar

Cabai rawit secukupnya (jika suka pedas)

Alat & Perlengkapan

Blender

Loyang

Chopper

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Cuci kedelai, kemudian rendam selama 8 jam. Setelah itu buang kulit arinya dengan cara digosok-gosok dengan tangan. Cuci lagi, lalu ditiriskan.

Langkah 1

Cuci kedelai, kemudian rendam selama 8 jam. Setelah itu buang kulit arinya dengan cara digosok-gosok dengan tangan. Cuci lagi, lalu ditiriskan.

Letakkan kedelai di loyang yang sudah di alasi parchment paper, kemudian panggang dengan suhu 160'C selama 40-60 menit.

Langkah 2

Letakkan kedelai di loyang yang sudah di alasi parchment paper, kemudian panggang dengan suhu 160'C selama 40-60 menit.

Aduk sesekali supaya merata matangnya.

Langkah 3

Aduk sesekali supaya merata matangnya.

Bawang merah, bawang putih, dan cabai merah besar dipotong-potong, kemudian di sangrai.

Langkah 4

Bawang merah, bawang putih, dan cabai merah besar dipotong-potong, kemudian di sangrai.

Blender kacang kedelai, air, dan bumbu yang sudah di sangrai hingga halus. (Jika pakai chopper seperti saya, kedelai bisa direndam dulu dalam air supaya agak empuk dan mempermudah kerja blender).

Langkah 5

Blender kacang kedelai, air, dan bumbu yang sudah di sangrai hingga halus. (Jika pakai chopper seperti saya, kedelai bisa direndam dulu dalam air supaya agak empuk dan mempermudah kerja blender).

Pindahkan bumbu ke panci, masak sampai mendidih.

Langkah 6

Pindahkan bumbu ke panci, masak sampai mendidih.

Masukkan air asam jawa, gula merah, garam, kaldu jamur, kecap manis, dan irisan daun jeruk. Aduk dan masak hingga gula larut. Bumbu kacang siap digunakan untuk bumbu siomay, otak-otak, asinan jakarta, tahu bumbu, dan lain-lain.

Langkah 7

Masukkan air asam jawa, gula merah, garam, kaldu jamur, kecap manis, dan irisan daun jeruk. Aduk dan masak hingga gula larut. Bumbu kacang siap digunakan untuk bumbu siomay, otak-otak, asinan jakarta, tahu bumbu, dan lain-lain.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement