Buncis Goreng Tepung

Resep Buncis Goreng Tepung

Mei

Mei

5.0

(1 Rating)

Bener2 gak nyangka buncis yang ditepungin bisa jadi camilan enak. Menurutku, buncis tepung ini akan mengeluarkan rasa manis alami daripada ditumis ataLihat Selengkapnya

Bahan Utama

1 genggam buncis segar

1 butir telur

4 sdm tepung bumbu instan

secukupnya minyak goreng untuk menggoreng

Advertisement

Cara Membuat

Bersihkan buncis dan buang tangkainya.

Langkah 1

Bersihkan buncis dan buang tangkainya.

Kocok telur sampai merata.

Langkah 2

Kocok telur sampai merata.

Balurkan telur ke semua permukaan buncis.

Langkah 3

Balurkan telur ke semua permukaan buncis.

Taburkan tepung bumbu ke semua permukaan buncis dan aduk sampai merata dengan telur.

Langkah 4

Taburkan tepung bumbu ke semua permukaan buncis dan aduk sampai merata dengan telur.

Goreng dengan api sedang sampai berwarna kuning keemasan. Jangan sampai gosong.

Langkah 5

Goreng dengan api sedang sampai berwarna kuning keemasan. Jangan sampai gosong.

Angkat dan taruh di atas tissue agar menyerap minyak sebelum disajikan.  Setelah itu sajikan sebagai makanan pendamping atau camilan.

Langkah 6

Angkat dan taruh di atas tissue agar menyerap minyak sebelum disajikan. Setelah itu sajikan sebagai makanan pendamping atau camilan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement