Buncis Krispi

Resep Buncis Krispi

Dina Kristiana

Dina Kristiana

4.0

(4 Rating)

Halo chef yang suka kriuk-kriuk,, Ini resep sederhana yang sering saya buat, enak, dicocol saus sambal

Bahan Utama

100gr buncis segar, potong ujung-ujungnya

5 sdm tepung bumbu instan

1 btr telur

Sejimput merica bubuk

1/2 sdt kaldu bubuk

Pilihan Lapisan Tepung Buat Sendiri:

3 sdm tepung beras

2 sdm tepung terigu cakra

1 sdt kaldu bubuk

Sejimput merica bubuk

1 sdt garam

1 siung bawang putih haluskan

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih buncis segar. Potong ujung-ujungnya

Langkah 1

Cuci bersih buncis segar. Potong ujung-ujungnya

Kocok lepas telur, beri sedikit merica dan garam

Langkah 2

Kocok lepas telur, beri sedikit merica dan garam

Ambil buncis, balur dengan telur

Langkah 3

Ambil buncis, balur dengan telur

Lalu balur rata dengan tepung

Langkah 4

Lalu balur rata dengan tepung

Ulangi dengan mencelupkan ke telur dan ke tepung kembali

Langkah 5

Ulangi dengan mencelupkan ke telur dan ke tepung kembali

Greng dengan api sedang sampai kecoklatan

Langkah 6

Greng dengan api sedang sampai kecoklatan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement