Butter Cake Merdeka

Resep Butter Cake Merdeka

Annie Aprilia

Annie Aprilia

5.0

(1 Rating)

Siapa disini pencinta butter cake tunjuk jari yuk. Cake bertekstur padat namun tetap lembut ini menjadi favorit sebagian besar pencinta cake pastinya.Lihat Selengkapnya

Bahan Utama

Bahan A :

350 Gr Butter

8 Butir Kuning Telur

35 Gr Krimer Kental Manis

40 Gr Gula Pasir

Bahan B :

8 Butir Putih Telur

125 Gr Gula Pasir

Bahan C :

230 Gr Tepung Terigu Serba Guna

20 Gr Susu Bubuk

Bahan D :

Secukupnya pewarna makanan merah

Alat & Perlengkapan

Spatula

Loyang

Spatula Kue

Advertisement

Cara Membuat

Mixer butter sampai mengembang dan pucat

Langkah 1

Mixer butter sampai mengembang dan pucat

Campur kuning telur, krimer dan gula, aduk pakai wisk.Kemudian masukkan kedalam kocokan butter bertahap, sambil dimixer sampai tercampur rata.

Langkah 2

Campur kuning telur, krimer dan gula, aduk pakai wisk.Kemudian masukkan kedalam kocokan butter bertahap, sambil dimixer sampai tercampur rata.

Mixer bahan B dengan memasukkan gula secara bertahap sebanyak 3x. Mixer sampai stiff peak.

Langkah 3

Mixer bahan B dengan memasukkan gula secara bertahap sebanyak 3x. Mixer sampai stiff peak.

Campur adonan putih telur kedalam adonan kuning telur bertahap, aduk lipat sampai rata.

Langkah 4

Campur adonan putih telur kedalam adonan kuning telur bertahap, aduk lipat sampai rata.

Terakhir masukkan bahan C sambil diayak kemudian aduk lipat kembali menggunakan spatula sampai tercampur rata.Bagi Adonan jadi 2. Sebagian beri pewarna makanan merah.

Langkah 5

Terakhir masukkan bahan C sambil diayak kemudian aduk lipat kembali menggunakan spatula sampai tercampur rata.Bagi Adonan jadi 2. Sebagian beri pewarna makanan merah.

Siapkan loyang butter cake anti lengket, kemudian tata adonan secara selang seling.

Langkah 6

Siapkan loyang butter cake anti lengket, kemudian tata adonan secara selang seling.

Panggang suhu 170° selama 50 menit atau sampai matang. Keluarkan dr loyang dan dinginkan.

Langkah 7

Panggang suhu 170° selama 50 menit atau sampai matang. Keluarkan dr loyang dan dinginkan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement