Cekodok Pisang

Cekodok Pisang

Diana Nurjanah

Diana Nurjanah

5.0

(1 Rating)

Cekodok pisang ini enak dan lezat, wangi kayu manisnya. Cekodok ini tanpa tambahan air lagi ya, selamat mencoba.

Bahan Utama

3 buah pisang raja

2 sdm gula pasir

1/4 sdt soda kue

40 gr tepung terigu

20 gr susu bubuk

10 gr tepung maizena

1/4 sdt kayu manis bubuk

Alat & Perlengkapan

Garpu

Cara Memasak

Lumatkan pisang dengan garpu sampai setengah lumat, tambahkan soda kue dan gula kemudian lumatkan lagi hingga halus.

Step 1

Lumatkan pisang dengan garpu sampai setengah lumat, tambahkan soda kue dan gula kemudian lumatkan lagi hingga halus.

Tambahkan tepung terigu, susu bubuk, tepung maizena, dan kayu manis, aduk hingga tercampur rata.

Step 2

Tambahkan tepung terigu, susu bubuk, tepung maizena, dan kayu manis, aduk hingga tercampur rata.

Diamkan adonan selama 25 menit.

Step 3

Diamkan adonan selama 25 menit.

Goreng sampai kecoklatan dengan minyak yang sudah dipanaskan.

Step 4

Goreng sampai kecoklatan dengan minyak yang sudah dipanaskan.

Setelah matang, angkat dan tiriskan. Cekodok siap disajikan.

Step 5

Setelah matang, angkat dan tiriskan. Cekodok siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Advertisement

Advertisement

Recook

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Advertisement

Resep Masakan Lainnya

Artikel Terkait

Lihat Semua

Advertisement

Resep Kategori Terkait

Tri Yunianti

Tri Yunianti

Salad Buah #1Resep1NasiBungkus

Salad Buah #1Resep1NasiBungkus

(5.0)

30 mnt

24

Advertisement