Cheese Potato

Resep Cheese Potato

Lulu aja

Lulu aja

5.0

(1 Rating)

Yummy.

Bahan Utama

100 gram kentang, potong panjang

1 butir telur, ambil putihnya

50 gram keju parut

50 gram tepung terigu

2 sdt lada bubuk

2 sdt garam

1 sdt penyedap rasa

Alat & Perlengkapan

Loyang

Oven

Parutan Keju

Advertisement

Cara Membuat

Masukkan kentang yang sudah dipotong ke dalam campuran putih telur, lada, garam dan penyedap rasa.

Langkah 1

Masukkan kentang yang sudah dipotong ke dalam campuran putih telur, lada, garam dan penyedap rasa.

Tambahkan tepung terigu, aduk rata.

Langkah 2

Tambahkan tepung terigu, aduk rata.

Susun dalam loyang yang sudah diolesi margarin. Taburi parutan keju.

Langkah 3

Susun dalam loyang yang sudah diolesi margarin. Taburi parutan keju.

Panggang selama 20 menit.

Langkah 4

Panggang selama 20 menit.

Keluarkan dari oven,siap dinikmati hangat.

Langkah 5

Keluarkan dari oven,siap dinikmati hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait