Cheesy Sweet Corn #UntukSiBuahHati

Resep Cheesy Sweet Corn #UntukSiBuahHati

Enggar Nugraheni Putri

Enggar Nugraheni Putri

5.0

(1 Rating)

Setiap pergi ke mall anak-anak selalu minta dibelikan cheesy sweet corn atau biasa disebut jasuke. Sebenarnya jajanan ini mudah sekali untuk dibuat. ALihat Selengkapnya

Bahan Utama

2 bonggol jagung manis

2 sachet susu kental manis putih

35 gr keju parut

2 sdm margarin aroma butter

air untuk merebus jagung

Advertisement

Cara Membuat

Rebus jagung manis hingga matang, atau dapat juga dikukus.

Langkah 1

Rebus jagung manis hingga matang, atau dapat juga dikukus.

Pipil jagung selagi masih hangat, masukkan ke dalam wadah.

Langkah 2

Pipil jagung selagi masih hangat, masukkan ke dalam wadah.

Tambahkan margarin, susu kental manis, keju parut ke dalam wadah.

Langkah 3

Tambahkan margarin, susu kental manis, keju parut ke dalam wadah.

Aduk rata semua bahan, usahakan jagung masih dalam keadaan panas sehingga margarin mudah meleleh, koreksi rasa.

Langkah 4

Aduk rata semua bahan, usahakan jagung masih dalam keadaan panas sehingga margarin mudah meleleh, koreksi rasa.

Sajikan cheesy sweet corn selagi hangat, tambahkan topping keju parut diatasnya.

Langkah 5

Sajikan cheesy sweet corn selagi hangat, tambahkan topping keju parut diatasnya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement