Cheese Cake

Resep Cheese Cake

Lingz

Lingz

3.0

(2 Rating)

Cheese cake ala lingz. Cake-nya seperti makan japanesse cheese cake.

Bahan Utama

Bahan A :

3 butir kuning telur

130 gram tepung terigu

2.5 sdm susu bubuk

2 sdm mentega, cairkan

1 sdm minyak goreng

300-400 ml air

1/2 sdt sp

1/2 sdt baking powder

1/2 sdt vanili

1/4 balok keju, parut

Bahan B :

3 butir putih telur

6-7 sdm gula

1/2 sdt air jeruk lemon

Topping sesuai selera

Alat & Perlengkapan

Oven

Advertisement

Cara Membuat

Kocok bahan A dengan whisk sampai rata.

Langkah 1

Kocok bahan A dengan whisk sampai rata.

Masukkan bahan B di wadah lain.

Langkah 2

Masukkan bahan B di wadah lain.

Mixer bahan B hingga menggembang dan kaku. Lalu campurkan bahan A & B dengan sistem aduk balik sedikit demi sedikit.

Langkah 3

Mixer bahan B hingga menggembang dan kaku. Lalu campurkan bahan A & B dengan sistem aduk balik sedikit demi sedikit.

Setelah itu masukkan adonan ke wadah untuk dipanggang. Jangan lupa beri topping sesuai selera.

Langkah 4

Setelah itu masukkan adonan ke wadah untuk dipanggang. Jangan lupa beri topping sesuai selera.

Panggang pada suhu 180 derajat selama 25 menit atau sesuaikan dengan oven masing-masing.

Langkah 5

Panggang pada suhu 180 derajat selama 25 menit atau sesuaikan dengan oven masing-masing.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement