niken septiana
5.0
(3 Rating)
Cocok buat bekal yang lagi sakit.
Langkah 1
Cincang bawang putih, daun bawang. potong dadu ayam dan wortel. Sisihkan.
Langkah 2
Panaskan margarin, tumis bawang putih, bawang bombay dan jahe sampai harum.
Langkah 3
Masukan daging ayam dan wortel, aduk rata sampai daging ayam berubah warna.
Langkah 4
Tambahkan air, masak sampai mendidih. masukan jagung, jamur, daun seledri. masak sampai sayur matang.
Langkah 5
Tambahkan garam, gula, lada, royco, daun bawang, serta telur kocok sambil di aduk sampai terbentuk serabut telur.Soup siap disajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua