Chicken Karage Halal

Resep Chicken Karage Halal

Shelly

Shelly

5.0

(1 Rating)

Ayam goreng jepang yang memiliki tekstur crunchy di luar dan juicy di dalam, rasa khas karage yang gak di temukan di ayam goreng lain nya. resep asli Lihat Selengkapnya

Bahan Utama

500 gram chicken fillet (bagian paha)

Bumbu halus

2 ruas besar jahe

5 siung bawang putih

3 sdm makan minyak sayur

1/2 sdt garam

1/2 sdt kaldu ayam bubuk

Bumbu Inti

2 sdm shoyu (halal)

1 sdm mirin (halal)

2 sdm minyak wijen

1/2 sdt bubuk ngohiong

1 sdt cabai bubuk

Bahan pelengkap

200 gram tepung tapioka

500 ml minyak sayur

Alat & Perlengkapan

Blender

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan semua bahan bumbu halus menggunakan blender.

Langkah 1

Haluskan semua bahan bumbu halus menggunakan blender.

Iris ayam sesuai selera, tambahkan bumbu halus dan bumbu inti. Aduk rata lalu marinasi dalam kulkas selama 30 menit.

Langkah 2

Iris ayam sesuai selera, tambahkan bumbu halus dan bumbu inti. Aduk rata lalu marinasi dalam kulkas selama 30 menit.

Jika bumbu sudah meresap, beri tepung tapioka lalu aduk rata sampai semua bagian terbalur sempurna.

Langkah 3

Jika bumbu sudah meresap, beri tepung tapioka lalu aduk rata sampai semua bagian terbalur sempurna.

Panaskan minyak dengan api sedang, dilakukan dengan 2x proses penggorengan. Jika minyak sudah panas goreng ayam selama 3 menit, tujuannya supaya bagian dalam matang dan juicy. Setelah matang, angkat dan dinginkan.

Langkah 4

Panaskan minyak dengan api sedang, dilakukan dengan 2x proses penggorengan. Jika minyak sudah panas goreng ayam selama 3 menit, tujuannya supaya bagian dalam matang dan juicy. Setelah matang, angkat dan dinginkan.

Setelah itu, panaskan minyak dengan api besar. Goreng lagi ayam selama 2 menit, tujuan step terakhir supaya bagian luar crunchy. Angkat lalu tiriskan.

Langkah 5

Setelah itu, panaskan minyak dengan api besar. Goreng lagi ayam selama 2 menit, tujuan step terakhir supaya bagian luar crunchy. Angkat lalu tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement