Chicken Pop Corn

Resep Chicken Pop Corn

Riska Wijaya

Riska Wijaya

5.0

(3 Rating)

Mudah dibuat dan yummy!

Bahan Utama

250 gram fillet dada ayam, potong dadu

1 butir telur

6 sdm tepung terigu

3 sdm tepung maizena

1/2 sdt merica bubuk

1/2 sdt kaldu bubuk

Secukupnya garam

Secukupnya minyak goreng

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bahan-bahan yang dibutuhkan.

Langkah 1

Siapkan bahan-bahan yang dibutuhkan.

Campur ayam, merica bubuk, kaldu bubuk, dan garam. Aduk rata kemudian masukkan ke lemari es selama 15 menit agar bumbu meresap.

Langkah 2

Campur ayam, merica bubuk, kaldu bubuk, dan garam. Aduk rata kemudian masukkan ke lemari es selama 15 menit agar bumbu meresap.

Keluarkan ayam dari lemari es. Tambahkan telur, aduk hingga rata.

Langkah 3

Keluarkan ayam dari lemari es. Tambahkan telur, aduk hingga rata.

Campur tepung terigu dan tepung maizena, aduk rata. Masukkan secukupnya ayam, aduk rata perlahan dengan jari agar hasilnya keriting.

Langkah 4

Campur tepung terigu dan tepung maizena, aduk rata. Masukkan secukupnya ayam, aduk rata perlahan dengan jari agar hasilnya keriting.

Goreng dalam minyak panas dan api sedang hingga matang, tiriskan. Siap disajikan.

Langkah 5

Goreng dalam minyak panas dan api sedang hingga matang, tiriskan. Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement