Chicken Popcorn

Resep Chicken Popcorn

Vhita Hani

Vhita Hani

5.0

(1 Rating)

Kesukaan anak-anak, mau dicocol pake saus tomat atau mayonnaise enak banget.

Bahan Utama

500 gram ayam (fillet dagingnya)

1/2 buah jeruk nipis

Bahan Marinasi

1/2 sdt garam

1/2 sdt lada

1/2 sdt paprika powder

1 sdt garlic powder

Bahan Pelapis

125 gram terigu protein sedang

2 sdm tepung maizena

1/4 sdt soda kue

1/2 sdt lada

1 sdt garlic powder

1 sdt garam

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih ayam dengan air perasan jeruk nipis, bilas lalu tiriskan. Fillet dagingnya, lalu potong dadu. 
Masukkan bumbu marinasi (jika tidak ada paprika powder boleh di-skip), aduk rata dan diamkan selama 30 menit.

Langkah 1

Cuci bersih ayam dengan air perasan jeruk nipis, bilas lalu tiriskan. Fillet dagingnya, lalu potong dadu. Masukkan bumbu marinasi (jika tidak ada paprika powder boleh di-skip), aduk rata dan diamkan selama 30 menit.

Campur semua bahan pelapis, aduk rata lalu ayak. Bisa juga dimasukkan plastik besar lalu dikocok-kocok supaya rata. 
Untuk tepung basahnya, sisihkan 5 sdm tepung pelapis yang diberi secukupnya air.

Langkah 2

Campur semua bahan pelapis, aduk rata lalu ayak. Bisa juga dimasukkan plastik besar lalu dikocok-kocok supaya rata. Untuk tepung basahnya, sisihkan 5 sdm tepung pelapis yang diberi secukupnya air.

Masukkan daging ayam ke tepung basah.

Langkah 3

Masukkan daging ayam ke tepung basah.

Pindahkan ke tepung kering, baluri sampai merata sambil sedikit diremas. Lalu kebaskan.

Langkah 4

Pindahkan ke tepung kering, baluri sampai merata sambil sedikit diremas. Lalu kebaskan.

Goreng dalam minyak yang banyak (deep fried) dengan api sedang cenderung kecil. 
Setelah matang, tiriskan dan siap untuk disajikan bersama saus cocolan sesuai selera.

Langkah 5

Goreng dalam minyak yang banyak (deep fried) dengan api sedang cenderung kecil. Setelah matang, tiriskan dan siap untuk disajikan bersama saus cocolan sesuai selera.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement