Resep Chilled Sesame Noodles

Yummy Official

Yummy Official

4.0

(33 Rating)

30 mnt

Rp 35.000

Tanpa Babi

Porsi 3-4 orang

Baham Saus :

120 gr peanut butter

25 gr sesame dressing

4 ½ sdm minyak wijen

¼ cup kecap asin

3 sdm gula

2 ½ sdm Chinese Cooking vinegar

½ sdm kecap manis

½ sdm garam

1 sdm mayonnaise

¼ cup air

Bahan Pelengkap

1 sdm minyak sayur

340 gr mie telur/ homemade noodle

Daun bawang

Chili oil

Alat & Perlengkapan

Spatula

Spatula Kue

Advertisement

Cara Membuat

Di dalam sebuah mangkuk campurkan peanut butter dan sesame dressing menggunakan spatula hingga tercampur rata.Kemudian tambahkan minyak wijen, kecap asin, kecap manis, chinese cooking vinegar dan gula kemudian aduk menggunakan whisk hingga rata.

Langkah 1

Di dalam sebuah mangkuk campurkan peanut butter dan sesame dressing menggunakan spatula hingga tercampur rata.Kemudian tambahkan minyak wijen, kecap asin, kecap manis, chinese cooking vinegar dan gula kemudian aduk menggunakan whisk hingga rata.

Tambahkan air sedikit demi sedikit sambil diaduk kembali hingga rata, sedikit cair dan mengembang. Tambahkan mayonnaise kemudian aduk hingga semua tercampur rata.

Langkah 2

Tambahkan air sedikit demi sedikit sambil diaduk kembali hingga rata, sedikit cair dan mengembang. Tambahkan mayonnaise kemudian aduk hingga semua tercampur rata.

Rebus air hingga mendidih, kemudian masukkan mie dan rebus hingga matang. Tiriskan dan pindahkan mie kedalam wadah.

Langkah 3

Rebus air hingga mendidih, kemudian masukkan mie dan rebus hingga matang. Tiriskan dan pindahkan mie kedalam wadah.

Tuang sedikit minyak yang sudah dipanaskan agar mie tidak menggumpal.

Langkah 4

Tuang sedikit minyak yang sudah dipanaskan agar mie tidak menggumpal.

Sajikan mie bersama dengan saus wijen, beri topping daun bawang, wijen dan chilli oil.

Langkah 5

Sajikan mie bersama dengan saus wijen, beri topping daun bawang, wijen dan chilli oil.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement