Chocolate Eclairs

Resep Chocolate Eclairs

Avinna Muti Albayani

Avinna Muti Albayani

5.0

(1 Rating)

Pengalaman pertama mebuat tartlet, ternyata mudah dan seru!

Bahan Utama

220 ml air mineral

4 gr garam

100 gr unsalted butter

240 gr telur

140 gr tepung protein tinggi

Filling & Topping

Cream vla

Coklat ganache

Alat & Perlengkapan

Loyang

Oven

Advertisement

Cara Membuat

Panaskan air dan mentega hingga mendidih, kemudian masukan garam.

Langkah 1

Panaskan air dan mentega hingga mendidih, kemudian masukan garam.

Masukan terigu dan aduk hingga kalis diapi kecil, pastikan tidak ada terigu yang menggumpal atau kering.

Langkah 2

Masukan terigu dan aduk hingga kalis diapi kecil, pastikan tidak ada terigu yang menggumpal atau kering.

Setelah adonan dingin masukan telur dan aduk hingga tercampur merata.

Langkah 3

Setelah adonan dingin masukan telur dan aduk hingga tercampur merata.

Masukan adonan ke dalam piping bag kemudian cetak diatas loyang, oven dalam suhu 220° selama 10 menit, kemudian turunkan suhu ke 180° dan panggang kembali selama 20 menit.

Langkah 4

Masukan adonan ke dalam piping bag kemudian cetak diatas loyang, oven dalam suhu 220° selama 10 menit, kemudian turunkan suhu ke 180° dan panggang kembali selama 20 menit.

Isi eclairs dengan filling cream vla dan tambahkan topping coklat ganache.

Langkah 5

Isi eclairs dengan filling cream vla dan tambahkan topping coklat ganache.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement