Cilok Gongso

Resep Cilok Gongso

Fanany

Fanany

5.0

(1 Rating)

Enak

Bahan Utama

6 sendok makan tepung terigu

3 sendok makan tepung tapioka

1 sendok teh kaldu bubuk

1 sendok teh garam

¼ sendok teh lada putih bubuk

250 - 300 ml air

Bumbu :

3 siung bawang merah

2 siung bawang putih

½ ruas kunyit

10 buah cabe rawit

1 sendok teh saoa tiram

½ sendok teh kaldu bubuk

¼ sendok teh garam

3 sendok makan kecap manis

50 ml air

Advertisement

Cara Membuat

Campur tepung terigu, tepung tapioka,garam,kaldu bubuk, lada, air lalu uleni . Bentuk bulat adonan cilok lalu rebus hingga matang.

Langkah 1

Campur tepung terigu, tepung tapioka,garam,kaldu bubuk, lada, air lalu uleni . Bentuk bulat adonan cilok lalu rebus hingga matang.

Haluskan bawang merah, bawang putih, cabe dan kunyit. Tumis bumbu halus hingga aromanya harum.

Langkah 2

Haluskan bawang merah, bawang putih, cabe dan kunyit. Tumis bumbu halus hingga aromanya harum.

Masukkan cilok lalu aduk.

Langkah 3

Masukkan cilok lalu aduk.

Masukkan saos tiram, kaldu bubuk, garam dan air.

Langkah 4

Masukkan saos tiram, kaldu bubuk, garam dan air.

Tambahkan kecap manis lalu aduk. Diamkan sampai air menyusut lalu angkat dan sajikan.

Langkah 5

Tambahkan kecap manis lalu aduk. Diamkan sampai air menyusut lalu angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait