Cilor

Resep Cilor

Heny Rosita

Heny Rosita

5.0

(1 Rating)

Jajanan SD yang enak dan murah meriah. Source: Mama Queen.

Bahan Utama

6 sdm tepung tapioka

3 sdm tepung terigu

1 batang daun bawang, iris halus

1 siung bawang putih, haluskan

Air panas/mendidih secukupnya

Garam secukupnya

Lada bubuk secukupnya

Kaldu ayam bubuk secukupnya

Bahan Pencelup :

1 butir telur

Kaldu ayam bubuk secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Campur tepung tapioka, terigu, daun bawang, bawang putih dan kaldu ayam bubuk.

Langkah 1

Campur tepung tapioka, terigu, daun bawang, bawang putih dan kaldu ayam bubuk.

Tuang air panas sambil diaduk hingga kalis dan mudah dibentuk.

Langkah 2

Tuang air panas sambil diaduk hingga kalis dan mudah dibentuk.

Ambil adonan secukupnya dan bentuk bulat, lakukan hal serupa hingga adonan habis.

Langkah 3

Ambil adonan secukupnya dan bentuk bulat, lakukan hal serupa hingga adonan habis.

Rebus di air mendidih hingga mengapung, angkat dan tiriskan.

Langkah 4

Rebus di air mendidih hingga mengapung, angkat dan tiriskan.

Lalu tusuk menggunakan tusukan sate.

Langkah 5

Lalu tusuk menggunakan tusukan sate.

Kocok lepas telur dan kaldu bubuk, lalu celupkan cilok.

Langkah 6

Kocok lepas telur dan kaldu bubuk, lalu celupkan cilok.

Goreng diminyak panas hingga keemasan, angkat dan sajikan dengan saus sambal.

Langkah 7

Goreng diminyak panas hingga keemasan, angkat dan sajikan dengan saus sambal.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement