Cilor Gulung

Resep Cilor Gulung

Enggar Nugraheni Putri

Enggar Nugraheni Putri

4.0

(5 Rating)

Suka banget sama jajanan ini, sering ditemui didepan sekolahan.

Bahan Utama

100 gram tepung terigu

80 gram tepung tapioka

1-2 siung bawang putih, haluskan

1 batang seledri, rajang halus

1 sdt kaldu bubuk

Garam secukupnya

Penyedap secukupnya

200 ml air

2 butir telur ayam, kocok lepas

minyak goreng secukupnya

Bumbu Pelengkap

Bumbu tabur sesuai selera

Advertisement

Cara Membuat

Larutkan terigu, bawang putih, kaldu bubuk, garam, penyedap, seledri hingga larut dan tidak bergerindil.

Langkah 1

Larutkan terigu, bawang putih, kaldu bubuk, garam, penyedap, seledri hingga larut dan tidak bergerindil.

Masak dengan api kecil hingga mengental sambil terus diaduk, biarkan agak dingin.

Langkah 2

Masak dengan api kecil hingga mengental sambil terus diaduk, biarkan agak dingin.

Ketika adonan sudah agak dingin, tambahkan tepung tapioka sedikit demi sedikit sambil diuleni.

Langkah 3

Ketika adonan sudah agak dingin, tambahkan tepung tapioka sedikit demi sedikit sambil diuleni.

Uleni adonan hingga tidak lengket.

Langkah 4

Uleni adonan hingga tidak lengket.

Bentuk bulat kecil adonan, lakukan hingga adonan habis.

Langkah 5

Bentuk bulat kecil adonan, lakukan hingga adonan habis.

Rebus hingga matang dan mengambang, tiriskan, kemudian tusuk dengan tusukan sate.

Langkah 6

Rebus hingga matang dan mengambang, tiriskan, kemudian tusuk dengan tusukan sate.

Panaskan minyak, ambil secukupnya kocokan telur, masukkan kedalam minyak panas, biarkan menyebar, kemudian gulung dengan aci yang sudah ditusuk tadi.

Langkah 7

Panaskan minyak, ambil secukupnya kocokan telur, masukkan kedalam minyak panas, biarkan menyebar, kemudian gulung dengan aci yang sudah ditusuk tadi.

Sajikan cilor gulung, taburi bumbu tabur bila suka.

Langkah 8

Sajikan cilor gulung, taburi bumbu tabur bila suka.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement