Cimol Keju Crispy

Resep Cimol Keju Crispy

Wisda Isnaini

Wisda Isnaini

5.0

(1 Rating)

Cemilan aci crispy yg didalamnya ada keju lumerr, cocok untuk pecinta jajanan aci dan keju, ayoo recook!!

Bahan Utama

250 gr tepung tapioka

3 sdm tepung terigu

3 siung bawang putih halus

1 sdm kaldu jamur/penyedap rasa

2 sdt lada putih bubuk

1 sdt garam

150 ml air

100 gr keju quickmelt/mozarella/cheddar potong dadu

2 butir telur

Advertisement

Cara Membuat

Campurkan tepung tapioka, tepung terigu, garam, lada bubuk, kaldu jamur , aduk hingga rata.

Langkah 1

Campurkan tepung tapioka, tepung terigu, garam, lada bubuk, kaldu jamur , aduk hingga rata.

Didihkan air yg sudah dicampur dengan bawang putih halus.

Langkah 2

Didihkan air yg sudah dicampur dengan bawang putih halus.

Campurkan air mendidih ke adonan tepung, aduk hingga rata/kalis. Bentuk adonan bulat bulat dengan diisi keju.

Langkah 3

Campurkan air mendidih ke adonan tepung, aduk hingga rata/kalis. Bentuk adonan bulat bulat dengan diisi keju.

Masukkan adonan cimol yg sudah dibulatkan ke telur dengan campuran sedikit air.

Langkah 4

Masukkan adonan cimol yg sudah dibulatkan ke telur dengan campuran sedikit air.

Selimuti dengan telung roti hingga kulit tertutup.

Langkah 5

Selimuti dengan telung roti hingga kulit tertutup.

Masukkan ke dalam freezer sekitar 15 menit. Kemudian goreng dengan api kecil dan sedikit minyak. Jika dirasa cukup matang, tiriskan dan tambahkan bumbu bubuk rasa keju manis/balado/ sesuai selera. Sajikan!!

Langkah 6

Masukkan ke dalam freezer sekitar 15 menit. Kemudian goreng dengan api kecil dan sedikit minyak. Jika dirasa cukup matang, tiriskan dan tambahkan bumbu bubuk rasa keju manis/balado/ sesuai selera. Sajikan!!

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement