Cimol Kentang #MENUTANGGALTUA

Resep Cimol Kentang #MENUTANGGALTUA

Diana Nurjanah

Diana Nurjanah

5.0

(1 Rating)

Cemilan enak dan ekonomis.

Bahan Utama

250 gram Kentang Kukus

110 gram Tepung Tapioka

50 gram Tepung Maizena

1 sdt Bawang Putih Bubuk

½ sdt Kaldu Bubuk

¼ sdt Lada Bubuk

¼ sdt Garam

85 ml Air Panas

Alat & Perlengkapan

Bowl

Wajan

Advertisement

Cara Membuat

Dalam bowl, masukkan tepung tapioka, tepung maizena, garam, bawang putih bubuk, lada bubuk, dan kaldu bubuk. Aduk rata.

Langkah 1

Dalam bowl, masukkan tepung tapioka, tepung maizena, garam, bawang putih bubuk, lada bubuk, dan kaldu bubuk. Aduk rata.

Masukkan kentang yang dihaluskan ke dalam bowl.

Langkah 2

Masukkan kentang yang dihaluskan ke dalam bowl.

Kemudian tuang air panas, aduk rata.

Langkah 3

Kemudian tuang air panas, aduk rata.

Uleni hingga adonan kalis dan mudah dibentuk.

Langkah 4

Uleni hingga adonan kalis dan mudah dibentuk.

Bentuk adonan sebesar kelereng. Lakukan hingga semua adonan habis.

Langkah 5

Bentuk adonan sebesar kelereng. Lakukan hingga semua adonan habis.

Masukkan bola-bola cimol ke dalam wajan yang berisi minyak yang belum dipanaskan.

Langkah 6

Masukkan bola-bola cimol ke dalam wajan yang berisi minyak yang belum dipanaskan.

Nyalakan api, gunakan api kecil,  goreng hingga kokoh dan mengembang.

Langkah 7

Nyalakan api, gunakan api kecil, goreng hingga kokoh dan mengembang.

Angkat dan tiriskan. Sajikan dengan bumbu tabur sesuai selera.

Langkah 8

Angkat dan tiriskan. Sajikan dengan bumbu tabur sesuai selera.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement