Cireng Kuah Pedas Manis Gurih

Resep Cireng Kuah Pedas Manis Gurih

Welly Herlina

Welly Herlina

5.0

(1 Rating)

Lagi musim hujan, pengennya ngunyah aja

Bahan Utama

6 sdm tepung tapioka

3 siung bawang putih,

1 batang daun bawang

Garam dan kaldu bubuk secukupnya

200ml air

Tapioka untuk baluran secukupnya

Minyak goreng

Bahan Kuah:

2 siung bawang putih

5 buah rawit oren

Kaldu bubuk secukupnya

250ml air

30gr gula merah

1 lempeng asam kandis

Daun bawang

Cara Membuat

Dalam panci campurkan tepung tapioka, bawang putih halus, dan daun bawang

Langkah 1

Dalam panci campurkan tepung tapioka, bawang putih halus, dan daun bawang

Tuang air lalu aduk hingga tercampur rata

Langkah 2

Tuang air lalu aduk hingga tercampur rata

Nyalakan Api lalu Masak hingga transparan dan mengental

Langkah 3

Nyalakan Api lalu Masak hingga transparan dan mengental

Baluri dengan tepung tapioka

Langkah 4

Baluri dengan tepung tapioka

Bentuk adonan pipih

Langkah 5

Bentuk adonan pipih

Masukkan adonan ke dalam minyak dingin kemudian nyalakan api dan goreng hingga matang

Langkah 6

Masukkan adonan ke dalam minyak dingin kemudian nyalakan api dan goreng hingga matang

Tumis bahan kuah lalu tambahkan daun bawang dan air

Langkah 7

Tumis bahan kuah lalu tambahkan daun bawang dan air

Tambahkan gula merah, kaldu bubuk, dan asam kandis

Langkah 8

Tambahkan gula merah, kaldu bubuk, dan asam kandis

Masak hingga kuah mendidih

Langkah 9

Masak hingga kuah mendidih

Dalam mangkok taruh cireng lalu sirami dengan kuah pedas manis gurih siap disajikan

Langkah 10

Dalam mangkok taruh cireng lalu sirami dengan kuah pedas manis gurih siap disajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait