Cloud Bread Rainbow

Cloud Bread Rainbow

Tyas Kinanti

Tyas Kinanti

5.0

(2 Rating)

Cloud Bread ini sangat lembut dan enak pastinya 🤗🤗

Bahan Utama

3 putih telur

2 sdm gula pasir/gula halus

1 sdm maizena

1 sdt vanilla

Alat & Perlengkapan

Loyang

Oven

Cara Memasak

Pisahkan putih telur dari kuning telur, lalu mixer/hand whisk

Step 1

Pisahkan putih telur dari kuning telur, lalu mixer/hand whisk

Setelah putih telur berbusa masukan gula, maizena, dan vanila. Mixer hingga merata

Step 2

Setelah putih telur berbusa masukan gula, maizena, dan vanila. Mixer hingga merata

Kalau sudah, bagi menjadi beberapa warna sesuai selera

Step 3

Kalau sudah, bagi menjadi beberapa warna sesuai selera

Siapkan loyang dan beri kertas

Step 4

Siapkan loyang dan beri kertas

Bentuk adonan seperti ini dan masukan ke oven selama 30 menit sampai matang

Step 5

Bentuk adonan seperti ini dan masukan ke oven selama 30 menit sampai matang

Dan ini hasilnya😍

Step 6

Dan ini hasilnya😍

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Advertisement

Advertisement

Recook

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Advertisement

Resep Masakan Lainnya

Artikel Terkait

Lihat Semua

Advertisement

Resep Kategori Terkait

Siti Mudrikah

Siti Mudrikah

Rainbow Cloud Bread Teflon #DiRecookYummy

Rainbow Cloud Bread Teflon #DiRecookYummy

(4.3)

6 langkah

704

Resep Bahan Terkait

Advertisement