Kreasi telur kekinian 🤭
Step 0
Siapkan bahan-bahan terlebih dahulu, potong sosis sesuai selera.
Step 1
Pisahkan putih dan kuning telur, untuk kuning telur tetap letakkan dalam cangkang telur.
Step 2
Campur putih telur dengan lada bubuk dan kaldu bubuk lalu mixer hingga mengembang putih dan berjambul.
Step 3
Siapkan loyang yg sudah di alas baking paper, letakkan putih telur bentuk seperti awan.
Step 4
Buat cekungan pada bagian tengah putih telur lalu letakkan kuning telur ditengahnya.
Step 5
Hias dengan potongan sosis dan beri taburan Parsly kering, oven selama 15 menit dengan suhu 190° api atas bawah.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!