Corn Chips #JagoMasakMinggu5Periode2

Resep Corn Chips #JagoMasakMinggu5Periode2

Agung Novianti

Agung Novianti

5.0

(1 Rating)

Cemilan dari jagung yg enak.

Bahan Utama

1 buah jagung

130 gr tepung maizena

40 gr tepung terigu

1 sdm margarin

100 ml air

1/2 sdt kaldu bubuk

1/4 sdt gula

1/2 sdt garam

1/2 sdt baking powder

Alat & Perlengkapan

Blender

Spuit

Advertisement

Cara Membuat

Sisir jagung.

Langkah 1

Sisir jagung.

Blender jagung bersama air dan juga garam, gula dan kaldu bubuk.

Langkah 2

Blender jagung bersama air dan juga garam, gula dan kaldu bubuk.

Tambahkan tepung maizena dan terigu, aduk rata setelah itu masukkan baking powder.

Langkah 3

Tambahkan tepung maizena dan terigu, aduk rata setelah itu masukkan baking powder.

Masukkan ke pipping bag lalu spuitkan ke minyak goreng yang telah dipanaskan, goreng hingga kuning kecokelatan. Angkat dan tiriskan.

Langkah 4

Masukkan ke pipping bag lalu spuitkan ke minyak goreng yang telah dipanaskan, goreng hingga kuning kecokelatan. Angkat dan tiriskan.

Corn chips bisa diberi flavour powder atau bisa langsung dinikmati begitu saja.

Langkah 5

Corn chips bisa diberi flavour powder atau bisa langsung dinikmati begitu saja.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement