Corndog

Resep Corndog

Wennita Utami

Wennita Utami

4.0

(50 Rating)

Jajanan streetfood ala korea ini sangat enak sekali. karena di dalam nya ada mozarella dan juga sosis.

Bahan Utama

200 gram terigu protein tinggi

160 ml air hangat/ susu hangat

1 sdt ragi instan

2 sdm gula pasir

1 sdt garam

Sosis sesuai selera

Keju mozarela secukupnya, potong sebesar sosis

Tusuk sate secukupnya

Minyak goreng secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Aduk rata air hangat, gula pasir dan ragi instan, aduk hingga larut.

Langkah 1

Aduk rata air hangat, gula pasir dan ragi instan, aduk hingga larut.

Kemudian campurkan terigu dan garam ke dalam larutan ragi.

Langkah 2

Kemudian campurkan terigu dan garam ke dalam larutan ragi.

Tutup dengan plastik wrap, diamkan 30 menit.

Langkah 3

Tutup dengan plastik wrap, diamkan 30 menit.

Jika sudah mengembang 2x lipat berarti adonan siap untuk digunakan.

Langkah 4

Jika sudah mengembang 2x lipat berarti adonan siap untuk digunakan.

Tusuk sosis dan mozarella dengan tusuk sate.

Langkah 5

Tusuk sosis dan mozarella dengan tusuk sate.

Kemudian gulungkan ke adonan tepung.

Langkah 6

Kemudian gulungkan ke adonan tepung.

Setelah itu, gulingkan ke tepung roti, sambil dipadatkan menggunakan tangan agar bentuknya bagus.

Langkah 7

Setelah itu, gulingkan ke tepung roti, sambil dipadatkan menggunakan tangan agar bentuknya bagus.

Panaskan minyak goreng hingga panas, lalu kecilkan api, goreng corndog hingga kuning kecoklatan. Angkat, dan tiriskan. Sajikan corndog bersama saos sambal, mayonaise/ mustard.

Langkah 8

Panaskan minyak goreng hingga panas, lalu kecilkan api, goreng corndog hingga kuning kecoklatan. Angkat, dan tiriskan. Sajikan corndog bersama saos sambal, mayonaise/ mustard.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement