Corndog Sosis Mozarella

Resep Corndog Sosis Mozarella

Diena Kitchen

Diena Kitchen

2.0

(1 Rating)

Kesukaan anak bungsu.

Bahan Utama

250 gram terigu protein tinggi

250 ml air hangat

2 sdm gula pasir

1 sdt ragi instan

6 buah sosis potong 2 bagian

1 bungkus mozarella potong 12 bagian

12 buah sumpit untuk menusuk

Saus sambal

Mayonaise

Tepung panir

Advertisement

Cara Membuat

Campur terigu, gula pasir dan ragi instan.

Langkah 1

Campur terigu, gula pasir dan ragi instan.

Tuangi air hangat sedikit demi sedikit.

Langkah 2

Tuangi air hangat sedikit demi sedikit.

Aduk sampai tercampur rata.

Langkah 3

Aduk sampai tercampur rata.

Tutup dengan plastik wrap diamkan selama 45 menit.

Langkah 4

Tutup dengan plastik wrap diamkan selama 45 menit.

Setelah di diamkan akan mengembang dan berpori seperti ini.

Langkah 5

Setelah di diamkan akan mengembang dan berpori seperti ini.

Balut tusukan sosis dan mozarella dengan adonan.

Langkah 6

Balut tusukan sosis dan mozarella dengan adonan.

Lalu gulingkan ke tepung panir.

Langkah 7

Lalu gulingkan ke tepung panir.

Masukan kulkas dahulu supaya panir menempel.

Langkah 8

Masukan kulkas dahulu supaya panir menempel.

Kemudian goreng sampai kecoklatan.

Langkah 9

Kemudian goreng sampai kecoklatan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement