Crispy Chicken Parmigiana #JagoMasakMinggu4Periode3

Resep Crispy Chicken Parmigiana #JagoMasakMinggu4Periode3

Rindi Megasari B.

Rindi Megasari B.

5.0

(14 Rating)

Chezzy... 🧀

Bahan Utama

200 gr fillet ayam (iris tipis)

Bumbu Marinasi:

1/2 sdt garam

1/4 sdt merica bubuk

1/4 sdt bawang putih bubuk

Bahan pelapis 1:

Secukupnya tepung terigu

Bahan pelapis 2:

5 sdm tepung terigu

1 butir telur kocok (ambil 25 ml)

1 sdm fibercreme + 50 ml air hangat

Sedikit garam

Sedikit merica

Sedikit bawang putih bubuk

Sedikit kaldu jamur

Bahan pelapis 3:

Secukupnya tepung roti

Bahan saus:

2 buah tomat (150 gr)

2 siung bawang putih

1 sosis sapi (cincang)

25 gr kornet

2 sdm saus sambal

3 sdm keju

Secukupnya garam

Secukupnya gula

Secukupnya merica

Secukupnya Oregano

100 ml air matang

1 sdm maizena (larutkan sedikit air)

Bahan lain:

Secukupnya air (untuk rebus)

1 sdm margarin (untuk tumis)

Topping:

Secukupnya mozarella

Alat & Perlengkapan

Blender

Loyang

Oven

Advertisement

Cara Membuat

Iris tipis fillet ayam. Satukan semua bumbu marinasi ke mangkuk, aduk rata. Lumuri semua fillet dengan bumbu marinasi, bungkus plastik warp. Diamkan minimal 1 jam di dalam kulkas.

Langkah 1

Iris tipis fillet ayam. Satukan semua bumbu marinasi ke mangkuk, aduk rata. Lumuri semua fillet dengan bumbu marinasi, bungkus plastik warp. Diamkan minimal 1 jam di dalam kulkas.

Rebus tomat dan bawang putih selama 10 menit. Blender tomat dan bawang putih dengan 100 ml air. Lalu saring airnya.

Langkah 2

Rebus tomat dan bawang putih selama 10 menit. Blender tomat dan bawang putih dengan 100 ml air. Lalu saring airnya.

Tumis bawang bombay, kornet, dan sosis. Hingga harum. Masukan jus tomat, saus sambal, garam, merica, gula dan keju. Aduk hingga keju larut.

Langkah 3

Tumis bawang bombay, kornet, dan sosis. Hingga harum. Masukan jus tomat, saus sambal, garam, merica, gula dan keju. Aduk hingga keju larut.

Tambahkan oregano. Aduk rata. Masukan larutan maizena, masak sampai saus mengental dan mendidih.

Langkah 4

Tambahkan oregano. Aduk rata. Masukan larutan maizena, masak sampai saus mengental dan mendidih.

Siapkan bahan pelapis 1, 2 dan 3.

Langkah 5

Siapkan bahan pelapis 1, 2 dan 3.

Ambil fillet ayam, celupkan ke bahan pelapis 1, 2 dan 3.

Langkah 6

Ambil fillet ayam, celupkan ke bahan pelapis 1, 2 dan 3.

Goreng hingga kuning keemasan. Tiriskan.

Langkah 7

Goreng hingga kuning keemasan. Tiriskan.

Taruh crispy chicken di loyang. Lalu beri saus diatasnya, beri mozarella.

Langkah 8

Taruh crispy chicken di loyang. Lalu beri saus diatasnya, beri mozarella.

Panaskan oven, panggang dengan suhu api bawah 180°C, api atas 150°C selama 15 menit. Lalu naikan suhu api atas jadi 180°C, 15 menit. Sampai mozarella meleleh.

Langkah 9

Panaskan oven, panggang dengan suhu api bawah 180°C, api atas 150°C selama 15 menit. Lalu naikan suhu api atas jadi 180°C, 15 menit. Sampai mozarella meleleh.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement