Cumi Asam Manis Pedas

Resep Cumi Asam Manis Pedas

Ayu Wrn

Ayu Wrn

4.0

(39 Rating)

Resep rumahan ala ibu rumah tangga.

Bahan Utama

5 siung bawang merah

3 siung bawang putih

3 buah cabe merah

6 buah cabe rawit

3 butir tomat

2 sdt penyedap rasa

1 sdt lada bubuk

1 sdm kecap manis

1 sdm saus tomat

1 sdm saus tiram

1/2 iris jeruk nipis

1/2 kg cumi cumi

Alat & Perlengkapan

Blender

Wajan

Advertisement

Cara Membuat

Iris cumi menjadi beberapa bagian.

Langkah 1

Iris cumi menjadi beberapa bagian.

Haluskan semua bumbu, bisa di blender atau di ulek.

Langkah 2

Haluskan semua bumbu, bisa di blender atau di ulek.

Panaskan wajan yang berisi minyak goreng, tuangkan bumbu halus ke dalamnya, tumis hingga setengah menyusut.

Langkah 3

Panaskan wajan yang berisi minyak goreng, tuangkan bumbu halus ke dalamnya, tumis hingga setengah menyusut.

Tambahkan penyedap rasa, aduk merata.

Langkah 4

Tambahkan penyedap rasa, aduk merata.

Masukkan cumi, aduk merata kembali.

Langkah 5

Masukkan cumi, aduk merata kembali.

Masukkan saus tomatnya.

Langkah 6

Masukkan saus tomatnya.

Masukkan saus tiram.

Langkah 7

Masukkan saus tiram.

Tambahkan kecap manis secukupnya.

Langkah 8

Tambahkan kecap manis secukupnya.

Masukkan lada bubuk.

Langkah 9

Masukkan lada bubuk.

Terakhir tambahkan perasan jeruk nipis. Aduk merata, koreksi rasanya bila dirasa sudah pas. Tunggu hingga mendidih sampai bumbu meresap. Sajikan.

Langkah 10

Terakhir tambahkan perasan jeruk nipis. Aduk merata, koreksi rasanya bila dirasa sudah pas. Tunggu hingga mendidih sampai bumbu meresap. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement