Resep Cumi Hitam Pedas

Yummy Official

Yummy Official

5.0

(15 Rating)

Kelezatan masakan rumahan ala Yummy, Cumi Hitam Pedas!

Bahan Utama :

500 gr baby cumi-cumi, jangan dibuang tintanya

3 cm jahe, geprek

3 cm lengkuas, geprek

1 lbr daun salam

1 batang serai

Gula

Garam

8 buah cabai rawit (opsional)

100 ml santan kental

1 sdm margarin

Minyak goreng

Bumbu Halus :

8 siung bawang merah

4 siung bawang putih

3 cm kunyit

1 sdm ketumbar

3 sdm air asam jawa

10 buah cabai rawit

Alat & Perlengkapan

Kuas

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan bumbu halus.

Langkah 1

Haluskan bumbu halus.

Tumis bumbu halus dengan minyak hingga harum. Tambahkan jahe, lengkuas, daun salam, serai, cabai rawit utuh, gula dan garam. Masukkan cumi-cumi, masak hingga cumi mengeluarkan air.

Langkah 2

Tumis bumbu halus dengan minyak hingga harum. Tambahkan jahe, lengkuas, daun salam, serai, cabai rawit utuh, gula dan garam. Masukkan cumi-cumi, masak hingga cumi mengeluarkan air.

Masukkan santan, masak hingga air berkurang dengan api kecil.

Langkah 3

Masukkan santan, masak hingga air berkurang dengan api kecil.

Matikan api, tambahkan 1 sdm margarin ke dalam cumi-cumi. Aduk hingga rata. Koreksi rasa.

Langkah 4

Matikan api, tambahkan 1 sdm margarin ke dalam cumi-cumi. Aduk hingga rata. Koreksi rasa.

Sajikan cumi hitam pedas dengan nasi panas.

Langkah 5

Sajikan cumi hitam pedas dengan nasi panas.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement