Cumi Tumis Merah

Resep Cumi Tumis Merah

Serena Dewinta

Serena Dewinta

5.0

(1 Rating)

Resep ini untuk pemula

Bahan Utama

Minyak untuk menggoreng dan menumis

Cumi secukupnya

Air Secukupnya

1 Buah Bawang Bombay

Gula Secukupnya

Garam Secukupnya

Tepung jagung Secukupnya

Bumbu halus

2 Siung Bawang Putih

4 Siung Bawang Merah

7 Cabai Merah

1 Buah Tomat

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan semua bumbu

Langkah 1

Haluskan semua bumbu

Potong-potong Bawang bombay

Langkah 2

Potong-potong Bawang bombay

Cuci bersih cumi dan potong-potong sesuai selera

Langkah 3

Cuci bersih cumi dan potong-potong sesuai selera

Panaskan minyak secukupnya untuk menumis

Langkah 4

Panaskan minyak secukupnya untuk menumis

Tumis bawang bombay dan bumbu halus hingga wangi

Langkah 5

Tumis bawang bombay dan bumbu halus hingga wangi

Masukkan cumi dan tambahkan garam dan gula secukupnya

Langkah 6

Masukkan cumi dan tambahkan garam dan gula secukupnya

Masak cumi hingga matang. Tambahkan tepung jagung, agar sedikit mengental

Langkah 7

Masak cumi hingga matang. Tambahkan tepung jagung, agar sedikit mengental

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement