Daun Singkong Rebon Tumis

Resep Daun Singkong Rebon Tumis

linda guci

linda guci

3.0

(2 Rating)

Enak banget sebagai pendamping makan nasi.

Bahan Utama

200 gr daun singkong muda

2 siung bawang merah

1 siung bawang putih

2 sdm udang rebon (Boleh skip kalau ga suka)

Garam secukupnya

Minyak goreng secukupnya

Air -+ 300 ml

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih daun singkong lalu rebus sampai layu 5-6 menit sambil sesekali diaduk agar matang merata. Membuang air rebusan pertama bertujuan untuk meminimalisir rasa pahit.

Langkah 1

Cuci bersih daun singkong lalu rebus sampai layu 5-6 menit sambil sesekali diaduk agar matang merata. Membuang air rebusan pertama bertujuan untuk meminimalisir rasa pahit.

Angkat, cuci dengan air bersih lalu peras hingga kering kemudian Sisihkan.

Langkah 2

Angkat, cuci dengan air bersih lalu peras hingga kering kemudian Sisihkan.

Tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum lalu tambahkan udang rebon yang sudah dicuci bersih.

Langkah 3

Tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum lalu tambahkan udang rebon yang sudah dicuci bersih.

Tambahkan daun singkong. Tumis sebentar lalut 5 sdm air dan garam. Masak sebentar saja 2-3 menit lalu matikan api.

Langkah 4

Tambahkan daun singkong. Tumis sebentar lalut 5 sdm air dan garam. Masak sebentar saja 2-3 menit lalu matikan api.

Sajikan sebagai pendamping makan.

Langkah 5

Sajikan sebagai pendamping makan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement