Dendeng Ragi #JagoMasakMinggu9Periode2

Resep Dendeng Ragi #JagoMasakMinggu9Periode2

Dian Diwiti

Dian Diwiti

5.0

(3 Rating)

Enak untuk lauk makan. Jika suka pedas bisa ditambah cabe rawit.

Bahan Utama

1 butir kelapa agak muda

250 gr daging sapi

100 gr tepung tapioka

2 sdt garam

1 sdt gula

Bumbu halus :

10 siung bawang merah

8 siung bawang putih

2 buah cabai merah

1½ sdt ketumbar

1 cm lengkuas

1 cm kencur

2 lembar daun jeruk

50 gr gula merah

Advertisement

Cara Membuat

Kelapa diparut kasar.

Langkah 1

Kelapa diparut kasar.

Daging dipotong kecil-kecil, lalu dipukul-pukul.

Langkah 2

Daging dipotong kecil-kecil, lalu dipukul-pukul.

Haluskan bumbu.

Langkah 3

Haluskan bumbu.

Ambil ½ bagian bumbu, lumuri daging dengan bumbu sampai tercampur rata. Diamkan 15 menit.

Langkah 4

Ambil ½ bagian bumbu, lumuri daging dengan bumbu sampai tercampur rata. Diamkan 15 menit.

½ bagian lagi dicampur dengan kelapa parut, garam dan gula.

Langkah 5

½ bagian lagi dicampur dengan kelapa parut, garam dan gula.

Campur daging dan kelapa parut. Masukkan tepung tapioka sedikit demi sedikit sambil diaduk. Bentuk adonan menjadi bulat pipih.

Langkah 6

Campur daging dan kelapa parut. Masukkan tepung tapioka sedikit demi sedikit sambil diaduk. Bentuk adonan menjadi bulat pipih.

Goreng dengan minyak banyak dan api kecil.

Langkah 7

Goreng dengan minyak banyak dan api kecil.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement