Dimsum Ayam Premium

Resep Dimsum Ayam Premium

Dwi Setiani

Dwi Setiani

5.0

(6 Rating)

Resep dimsum ayam yang empuk dan lezat

Bahan Utama

400 gr daging ayam bagian bawah

300 gr lemak ayam

2 sdm minyak wijen

2 sdm kecap ikan

1 sdm kecap asin

3 sdt garam

2 sdt penyedap

1 sdm bubuk bawang putih

1 sdt gula

1 sdt lada hitam

2 butir telur

5 gr tepung bakso

250 gr labu siam parut

75 gr wortel parut

300 gr tapioka

Advertisement

Cara Membuat

Campurkan daging ayam, lemak dengan minyak wijen, kecap ikan dan kecap asin

Langkah 1

Campurkan daging ayam, lemak dengan minyak wijen, kecap ikan dan kecap asin

Masukkan pula garam, lada, penyedap, bubuk bawang dan gula. Remas- remas dengan daging ayamnya

Langkah 2

Masukkan pula garam, lada, penyedap, bubuk bawang dan gula. Remas- remas dengan daging ayamnya

Kemudian giling dagingnya dengan ditambahkan telur

Langkah 3

Kemudian giling dagingnya dengan ditambahkan telur

Setelah itu masukkan tepung bakso, kemudian giling kembali

Langkah 4

Setelah itu masukkan tepung bakso, kemudian giling kembali

Campurkan gilingan daging ayam dengan parutan labu dan wortel

Langkah 5

Campurkan gilingan daging ayam dengan parutan labu dan wortel

Selanjutnya tepung tapioka juga dimasukkan. Uleni sampai rata

Langkah 6

Selanjutnya tepung tapioka juga dimasukkan. Uleni sampai rata

Setelah itu bungkus dengan kulit dimsum kemudian kukus sampai matang

Langkah 7

Setelah itu bungkus dengan kulit dimsum kemudian kukus sampai matang

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement