Dimsum Ayam Wortel #UntukSiBuahHati

Resep Dimsum Ayam Wortel #UntukSiBuahHati

Rayna Kitchen

Rayna Kitchen

4.0

(8 Rating)

Enak loh ini buat ngemil anak-anak. Jangankan anak-anak, emaknya pun suka. Ya kan moms?

Bahan Utama

1/4 kg ayam fillet bagian paha

1 sdm tepung terigu

1 sdm tepung tapioka

secukupnya kulit pangsit khusus untuk dikukus

1/2 sdt garam

1 sdm saus tiram

1/2 sdt gula pasir

1/2 sdt kaldu jamur

1 sdm minyak wijen

1 buah wortel import, parut

Advertisement

Cara Membuat

Potong ayam kecil-kecil lalu giling halus.

Langkah 1

Potong ayam kecil-kecil lalu giling halus.

Campurkan ayam giling, tepung terigu, garam, kaldu jamur, saus tiram, gula pasir dan minyak wijen.

Langkah 2

Campurkan ayam giling, tepung terigu, garam, kaldu jamur, saus tiram, gula pasir dan minyak wijen.

Aduk hingga tercampur rata.

Langkah 3

Aduk hingga tercampur rata.

Gunting kulit pangsit menjadi bulat. Masukkan kedalam cetakan gang sudah diolesi minyak.

Langkah 4

Gunting kulit pangsit menjadi bulat. Masukkan kedalam cetakan gang sudah diolesi minyak.

Tuang 1 sdm adonan ke dalam kulit pangsit. Taburi wortel parut diatasnya.

Langkah 5

Tuang 1 sdm adonan ke dalam kulit pangsit. Taburi wortel parut diatasnya.

Kukus selama 20 menit.

Langkah 6

Kukus selama 20 menit.

Sajikan hangat dengan saus favorit.

Langkah 7

Sajikan hangat dengan saus favorit.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement