Donat Indomilk

Resep Donat Indomilk

Ummu Alfard

Ummu Alfard

4.0

(16 Rating)

Enak dan empuk.

Bahan Utama

250 gr tepung terigu

1 sachet susu indomilk kental manis

1 butir kuning telur

2 SDM gula pasir

1 sdt ragi instan

100 ml air

2 sdm margarin

1/4 sdt garam

Pelengkap :

Secukupnya margarin untuk olesan

Secukupnya mesis

Secukupnya gula halus

Advertisement

Cara Membuat

Campur tepung terigu,susu Indomilk,gula,ragi instan,kuning telur dan air. Aduk rata. Uleni sampai setengah kalis.

Langkah 1

Campur tepung terigu,susu Indomilk,gula,ragi instan,kuning telur dan air. Aduk rata. Uleni sampai setengah kalis.

Tambahkan margarin dan garam. Uleni sampai kalis elastis.(me. Menggunakan mixer).

Langkah 2

Tambahkan margarin dan garam. Uleni sampai kalis elastis.(me. Menggunakan mixer).

Bagi adonan. Kemudian bentuk sesuai selera.

Langkah 3

Bagi adonan. Kemudian bentuk sesuai selera.

Proofing donat kurang lebih selama 45 menit. Sambil ditutup plastik. (Me. Pakai box container).

Langkah 4

Proofing donat kurang lebih selama 45 menit. Sambil ditutup plastik. (Me. Pakai box container).

Goreng donat diminyak panas dengan api kecil sampai matang. Angkat,tiriskan,beri toping sesuai selera dan sajikan.

Langkah 5

Goreng donat diminyak panas dengan api kecil sampai matang. Angkat,tiriskan,beri toping sesuai selera dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Ayu Aura

Ayu Aura

Donat Indomilk

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Siang hef, setor recook nya ya chef. Indomilk nya saya ganti m...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Donat Indomilk

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait