Donat Menul-Menul

Resep Donat Menul-Menul

Susi Sandra

Susi Sandra

5.0

(1 Rating)

Resep dari guru baking di Palembang. Ibu Evi Arby's Baking Cooking. Sekalinya dikasih resep lang saya cobain dan emang empuk banget. Apalagi susu nya Lihat Selengkapnya

Bahan Utama

500 gram tepung terigu protein tinggi

70 gram gula.pasir

12 gram ragi instan

1 butir telur. Saya pakai 2 sesuai selera.

150 ml susu cair saya pakai fibercreme. (150 = 26 ml FC + 126 ml air hangat) Diamkan hingga suhu ruang

100 ml air dingin

60 gram mentega

Sejumput garam

Alat & Perlengkapan

Kertas Roti

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan semua bahan.

Langkah 1

Siapkan semua bahan.

Masukkan semua bahan kering lalu aduk rata. Masukkan telur aduk kembali.

Langkah 2

Masukkan semua bahan kering lalu aduk rata. Masukkan telur aduk kembali.

Masukkan susu dan air aduk kembali.

Langkah 3

Masukkan susu dan air aduk kembali.

Setelah adonan teraduk rata masukkan mentega aduk kembali hingga kalis.

Langkah 4

Setelah adonan teraduk rata masukkan mentega aduk kembali hingga kalis.

Bentuk bulat adonan lali tutup dengan kain. Latirahatkan selama 30 - 45 menit.

Langkah 5

Bentuk bulat adonan lali tutup dengan kain. Latirahatkan selama 30 - 45 menit.

Adonan sudah mengembang. Tekan dengan tangan perlahan untuk membuang angin yang ada dalam adonan.

Langkah 6

Adonan sudah mengembang. Tekan dengan tangan perlahan untuk membuang angin yang ada dalam adonan.

Rolling adonan lalu ambil dan timbang @50 gram. Bentuk bulat. Siapkan kertas roti tabuti dengan terigu letakkan adonan donat diatasnya.

Langkah 7

Rolling adonan lalu ambil dan timbang @50 gram. Bentuk bulat. Siapkan kertas roti tabuti dengan terigu letakkan adonan donat diatasnya.

Tutup dengan kain lalu Istirahatkan selama 15 menit. Sambip memanaskan minyak dengan api sedang cenderung kecil.

Langkah 8

Tutup dengan kain lalu Istirahatkan selama 15 menit. Sambip memanaskan minyak dengan api sedang cenderung kecil.

Ambil donat pipihkan sedikit, apabila minyak sudah panas masukkan donat goreng hingga kuning lalu balik 1 kali saja.

Langkah 9

Ambil donat pipihkan sedikit, apabila minyak sudah panas masukkan donat goreng hingga kuning lalu balik 1 kali saja.

Setelah matang angkat dan tiriskan. Siap diberi topping sesuai selera.

Langkah 10

Setelah matang angkat dan tiriskan. Siap diberi topping sesuai selera.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement