Dori Crispy #1Resep1NasiBungkus

Resep Dori Crispy #1Resep1NasiBungkus

laily puspitasari

laily puspitasari

5.0

(1 Rating)

Salah satu favorit menu anak-anak, rasa ikan dori yang enak dan lembut.

Bahan Utama

1 slice fillet ikan dori

1 siung bawang putih, uleg halus

½ sdt kaldu jamur

Sejumput merica bubuk

Pelengkap :

1 butir telur

5 sdt tepung terigu

1 sdt maizena

Advertisement

Cara Membuat

Pastikan fillet ikan ditiriskan dan di lap tisu agar kering. Kemudian potong-potong sesuai selera.

Langkah 1

Pastikan fillet ikan ditiriskan dan di lap tisu agar kering. Kemudian potong-potong sesuai selera.

Marinasi ikan dengan bawang putih, merica bubuk, dan kaldu jamur. Aduk sampai ikan terbalur rata. Diamkan 5 menit agar bumbu meresap.

Langkah 2

Marinasi ikan dengan bawang putih, merica bubuk, dan kaldu jamur. Aduk sampai ikan terbalur rata. Diamkan 5 menit agar bumbu meresap.

Pecahkan telur, aduk rata dengan ikan yang dimarinasi.

Langkah 3

Pecahkan telur, aduk rata dengan ikan yang dimarinasi.

Campur terigu dan maizena sampai rata. Masukkan ikan, balur dengan tepung.

Langkah 4

Campur terigu dan maizena sampai rata. Masukkan ikan, balur dengan tepung.

Panaskan secukupnya minyak goreng. Goreng ikan sampai matang di kedua sisi. Angkat dan sajikan.

Langkah 5

Panaskan secukupnya minyak goreng. Goreng ikan sampai matang di kedua sisi. Angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement