Egg Tart

Egg Tart

Azsha Ramadhani

Azsha Ramadhani

5.0

(1 Rating)

Kesukaan anak - anak.

Bahan Utama

250 gr tepung terigu

125 gr margarin

1 sdm gula halus

2 sdm air es

Bahan Vla Susu :

150 ml kental manis

1 butir telur ayam

1 sdm tepung maizena

2 sdm gula halus

1/4 sdt vanili bubuk

Alat & Perlengkapan

Garpu

Oven

Cara Memasak

Masukan tepung terigu, margarin, gula halus dan air es ke dalam wadah, aduk menggunakan garpu sampai berpasir, uleni sebentar sampai bisa dibentuk.

Step 1

Masukan tepung terigu, margarin, gula halus dan air es ke dalam wadah, aduk menggunakan garpu sampai berpasir, uleni sebentar sampai bisa dibentuk.

Siapkan cetakan pie, lalu cetak dan tekan sampai agak tipis, tusuk tusuk dengan garpu.

Step 2

Siapkan cetakan pie, lalu cetak dan tekan sampai agak tipis, tusuk tusuk dengan garpu.

Masukan semua bahan vla susu pada wadah, aduk sampai rata, lalu saring.

Step 3

Masukan semua bahan vla susu pada wadah, aduk sampai rata, lalu saring.

Tuang pada adonan pie, jangan terlalu penuh.

Step 4

Tuang pada adonan pie, jangan terlalu penuh.

Panaskan oven, panggang pada suhu 170 derajat selama 50 - 60 menit atau sampai matang.

Step 5

Panaskan oven, panggang pada suhu 170 derajat selama 50 - 60 menit atau sampai matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Advertisement

Advertisement

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Advertisement

Resep Masakan Lainnya

Artikel Terkait

Lihat Semua

Advertisement

Resep Kategori Terkait

Yummy Official

Yummy Official

Garlic Naan Bread

Garlic Naan Bread

(5.0)

90 mnt

2

Advertisement