Empal Bumbu Serundeng #JagoMasakMinggu9Periode2

Resep Empal Bumbu Serundeng #JagoMasakMinggu9Periode2

iikfatty

iikfatty

5.0

(1 Rating)

Resep temurun dari Ibu. Empal yang gurih beradu dengan kelapa parut.

Bahan Utama

250 gr daging sapi

100 gr kelapa parut

3 siung bawang putih

1 sdt ketumbar bubuk

4 buah cabe rawit merah

1 ruas kunyit

1/2 ruas jahe

1/4 sdt asam jawa

10 gr gula jawa

2 lembar daun jeruk

Garam secukupnya

Alat & Perlengkapan

Teflon

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan bawang putih, cabe rawit, kunyit, jahe dan gula merah.

Langkah 1

Haluskan bawang putih, cabe rawit, kunyit, jahe dan gula merah.

Iris tipis melintang daging sapi.

Langkah 2

Iris tipis melintang daging sapi.

Santan kelapa setengah tua.

Langkah 3

Santan kelapa setengah tua.

Tata daging sapi pada teflon.Tambahkan sebagian bumbu halus dan air .Masak dengan api sedang.

Langkah 4

Tata daging sapi pada teflon.Tambahkan sebagian bumbu halus dan air .Masak dengan api sedang.

Campur sisa kelapa parut dan bumbu halus. Masukkan ke dalam daging aduk rata.

Langkah 5

Campur sisa kelapa parut dan bumbu halus. Masukkan ke dalam daging aduk rata.

Setelah kuah tinggal sedikit tambahkan minyak goreng. Masak kembali sampai kuah habis.

Langkah 6

Setelah kuah tinggal sedikit tambahkan minyak goreng. Masak kembali sampai kuah habis.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement