Empal Gentong #JagoMasakMinggu3

Resep Empal Gentong #JagoMasakMinggu3

Yash Larasati

Yash Larasati

5.0

(3 Rating)

Kuliner Khas dari Cirebon.

Bahan Utama

500 g daging sapi

1 bks santan kara instan (65 ml)

1,5 L Air

Bumbu halus :

6 siung bawang merah

4 siung bawang putih

3 butir kemiri sangrai

1 ruas jahe

1 ruas kunyit bakar

1 sdt merica butir

1/4 sdt jintan

Bumbu aromatik:

1 batang serai

1 iris lengkuas

2 lembar daun salam

2 lembar daun jeruk

2 butir cengkeh

2 butir kapulaga

1 cm kayumanis

Bumbu tambahan :

Garam, gula dan kaldu sapi bubuk secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Didihkan air, rebus daging sampai empuk, angkat dan iris kecil - kecil, saring kaldunya dan sisihkan.

Langkah 1

Didihkan air, rebus daging sampai empuk, angkat dan iris kecil - kecil, saring kaldunya dan sisihkan.

Tumis bumbu halus hingga harum dan matang.

Langkah 2

Tumis bumbu halus hingga harum dan matang.

Masukkan bumbu aromatik, tumis hingga harum dan layu kemudian masukkan irisan daging aduk rata.

Langkah 3

Masukkan bumbu aromatik, tumis hingga harum dan layu kemudian masukkan irisan daging aduk rata.

Masukkan kaldu dan tambahkan sedikit air, beri gula, garam dan kaldu bubuk, masak hingga mendidih dan bumbu meresap.

Langkah 4

Masukkan kaldu dan tambahkan sedikit air, beri gula, garam dan kaldu bubuk, masak hingga mendidih dan bumbu meresap.

Masukkan santan instan, aduk rata. Masak hingga mendidih kemudian koreksi rasanya, jika sudah pas sesuai selera angkat dan siap disajikan.

Langkah 5

Masukkan santan instan, aduk rata. Masak hingga mendidih kemudian koreksi rasanya, jika sudah pas sesuai selera angkat dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement