Es Agar-agar Campur Durian

Resep Es Agar-agar Campur Durian

Anugrah Lestari

Anugrah Lestari

5.0

(1 Rating)

Es agar-agar campur buah durian kuah susu. Cocok dinikmati di siang yang terik ini. Resep penyajian untuk satu porsi.

Bahan Utama (Disajikan Per Porsi)

3 pongge durian

4 sdm potongan agar-agar merah

4 sdm potongan agar-agar hijau

150 ml susu full cream

2 sdm susu kental manis

2 sdm sirup cocopandan

Es batu secukupnya

Bahan Agar-Agar Merah

1/2 sachet bubuk agar-agar merah

2 sdm gula pasir

350 ml air

Bahan Agar-Agar Hijau

1/2 sachet bubuk agar-agar hijau

2 sdm gula pasir

350 ml air

Advertisement

Cara Membuat

Masak semua bahan agar-agar merah sampai mendidih. Kemudian tuang pada cetakan. Tunggu sampai mengeras.

Langkah 1

Masak semua bahan agar-agar merah sampai mendidih. Kemudian tuang pada cetakan. Tunggu sampai mengeras.

Masak semua bahan agar-agar hijau sampai mendidih. Kemudian tuang pada cetakan. Tunggu sampai mengeras.

Langkah 2

Masak semua bahan agar-agar hijau sampai mendidih. Kemudian tuang pada cetakan. Tunggu sampai mengeras.

Potong-potong agar-agar merah dan hijau.

Langkah 3

Potong-potong agar-agar merah dan hijau.

Masukkan es batu dan potongan agar-agar ke dalam mangkok.

Langkah 4

Masukkan es batu dan potongan agar-agar ke dalam mangkok.

Tuang susu cair, susu kental manis, dan sirup cocopandan.

Langkah 5

Tuang susu cair, susu kental manis, dan sirup cocopandan.

Tambahkan durian dan sajikan.

Langkah 6

Tambahkan durian dan sajikan.

Aduk-aduk dan nikmati.

Langkah 7

Aduk-aduk dan nikmati.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait