Es Cincau Gula Jawa

Resep Es Cincau Gula Jawa

Naila Rizqa

Naila Rizqa

5.0

(1 Rating)

Dapet cincau hitam dikasih bumer. Sudah berhari-hari di kulkas. Masih segar banget ternyata.

Bahan Utama

100 gr cincau hitam

1 liter air

Es batu secukupnya

Sirup Gula Jawa

100 gr gula jawa

50 gr gula pasir

1 lembar daun pandan

200 ml air

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan gula jawa, gula pasir dan daun pandan.

Langkah 1

Siapkan gula jawa, gula pasir dan daun pandan.

Tambahkan air lalu masak hingga gula larut.

Langkah 2

Tambahkan air lalu masak hingga gula larut.

Potong-potong cincau sesuai selera.

Langkah 3

Potong-potong cincau sesuai selera.

Campurkan potongan cincau dengan sirup.

Langkah 4

Campurkan potongan cincau dengan sirup.

Tambahkan air dan es batu. Aduk rata. Tingkat manisnya bisa disesuaikan.

Langkah 5

Tambahkan air dan es batu. Aduk rata. Tingkat manisnya bisa disesuaikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement