Es Cincau Coco Pandan

Resep Es Cincau Coco Pandan

Whenie Beckham

Whenie Beckham

5.0

(1 Rating)

Minuman dingin yang menyegarkan. Enak banget, recook resep dari Dapur Mama Hanum dengan modifikasi.

Bahan Utama

2 sdm sirup coco pandan

2 sdm susu kental manis

5 sdm cincau

1 sdm selasih, rendam air hangat

Air secukupnya

Es batu secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Rendam biji selasih dengan air hangat hingga mengembang, sisihkan.

Langkah 1

Rendam biji selasih dengan air hangat hingga mengembang, sisihkan.

Masukkan es batu ke dalam wadah, lalu tuang sirup coco pandan.

Langkah 2

Masukkan es batu ke dalam wadah, lalu tuang sirup coco pandan.

Kemudian masukkan cincau.

Langkah 3

Kemudian masukkan cincau.

Tambahkan air secukupnya.

Langkah 4

Tambahkan air secukupnya.

Tuang susu kental manis sesuai selera.

Langkah 5

Tuang susu kental manis sesuai selera.

Lalu beri biji selasih yang sudah direndam air panas.

Langkah 6

Lalu beri biji selasih yang sudah direndam air panas.

Aduk hingga merata sebelum disajikan.

Langkah 7

Aduk hingga merata sebelum disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement