Advertisement

SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA

Es Kopi Karamel Smores

Yummy Official

Yummy Official

4.0

(107 Rating)

45 mnt

Rp 35.000

Tanpa Babi

Porsi 7-8 orang

Bahan

100 ml kopi espresso

50 ml sirup karamel

100 ml saus karamel

250 ml susu cair

Saus coklat secukupnya

Biscuit crumble secukupnya

Coklat batang secukupnya

Alat & Perlengkapan

Gelas Saji

Advertisement

Cara Memasak

Siapkan gelas saji lalu hias dengan saus karamel.

Step 1

Siapkan gelas saji lalu hias dengan saus karamel.

Setelah itu tambahkan sirup karamel.

Step 2

Setelah itu tambahkan sirup karamel.

Tambahkan kopi ke dalam gelas.

Step 3

Tambahkan kopi ke dalam gelas.

Tambahkan es batu hingga setengah penuh lalu tambahkan susu cair.

Step 4

Tambahkan es batu hingga setengah penuh lalu tambahkan susu cair.

Tambahkan Marshmallow di atas minuman lalu bakar dengan torch. Setelah itu hias dengan saus coklat, biscuit crumble dan  coklat batang

Step 5

Tambahkan Marshmallow di atas minuman lalu bakar dengan torch. Setelah itu hias dengan saus coklat, biscuit crumble dan coklat batang

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Recook

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Yummy Official

Yummy Official

Es Kopi Karamel Smores

Es Kopi Karamel Smores

(4.7)

45 mnt

23 rb

Diana Nurjanah

Diana Nurjanah

Es Kopi Karamel #RecookKreasiKopi

Es Kopi Karamel #RecookKreasiKopi

(5.0)

5 langkah

recooks-0
Tine Wahyudi

Tine Wahyudi

Popcorn Kopi Karamel

Popcorn Kopi Karamel

(5.0)

5 langkah

recooks-0
recooks-1
recooks-2

+3

Artikel Terkait

Lihat Semua

Advertisement